TKSK Siap Mengundurkan Diri Jika Ada Tekanan Dari Pihak Tertentu

Iklan

TKSK Siap Mengundurkan Diri Jika Ada Tekanan Dari Pihak Tertentu

Redaksi
Kamis, Februari 17, 2022 | 21:48 WIB 0 Views Last Updated 2022-02-17T15:06:54Z


Sebelum nya Ketua GMBI Distrik Way Kanan Subeki Angga Saputra mengatakan bahwa penyaluran bantuan pangan non tunai (BPNT) yang ada di wilayah Kabupaten Way Kanan ini masih terbilang Carut Marut.


"Iyaa, menurut kami (LSM GMBI) penyaluran BPNT yang ada di kabupaten kita ini masih terbilang carut marut,"katanya.



Pasalnya kurang adanya komitmen dari suplayer BPNT yang ada di kabupaten way kanan dengan mundurnya salah satu suplayer yang enggan Iya sebutkan namanya itu menandakan bahwa tidak seluruh suplayer mampu menjalankan komitmen serta tanggung jawab dan kewajibannya sebagai suplayer.


"Dengan adanya hal tersebut, kami meminta kepada dinas terkait maupun satgas BPNT untuk tegas demi kepentingan masyarakat kabupaten way kanan dengan tidak memasukkan suplayer baru yang trackrekord nya belum jelas, apalagi sampai memasukkan suplayer yang memiliki kinerja buruk dikabupaten lain untuk masuk di kabupaten way kanan,"Tegasnya.


Dan kami menghimbau, utamakan kepentingan masyarakat jangan pernah melakukan intimidasi dan penekanan terhadap pendamping BPNT ataupun E- warung yang dapat merugikan masyarakat sebagai penerima KPM hanya demi kepentingan oknum - oknum ataupun pihak yang tidak bertanggung jawab.


Menurut Tenaga Kesejahteraan Sosial Kecamatan ( TKSK ) di salah satu kecamatan yang ada di Way Kanan ia munuturkan siap untuk mengundurkan jika ada intimidasi dari pihak tertentu.


" saya siap untuk mengundurkan diri kalau ada intimidasi dari pihak-pihak tertentu dan saya tidak ingin berganti supliyer karena belum mengetahui cara kerja supliyer yang baru dan kami juga berharap kepada Dinas terkait untuk tetap mengutamakan Kepentingan dan Masyrakat. Ujar TKSK yang tidak ingin disebut kan namanya.

(Tayib) 


Komentar
komentar yang tampil sepenuhnya tanggung jawab komentator seperti yang diatur UU ITE
  • TKSK Siap Mengundurkan Diri Jika Ada Tekanan Dari Pihak Tertentu

Trending Now

Iklan

iklan