SUARALAMPUNG.COM, WAY KANAN - Kembali ingin mengabdikan dirinya kepada masyarakat kampung Tanjung Raja Sakti, Yan MintarsihS.E. kembali maju sebagai calon kepala kampung Kampung Tanjung Raja Sakti kecamatan Blambagan Umpu kabupaten Waykanan periode 2023-2029.
Diketahui Yan Mintarsih Adalah Istri Dari Almarhum Sadek Sampurna salah satu Tokoh Yang juga pendiri Kampung Tanjung Raja Sakti pada tahun 1997 yang silam.
Setelah mendaftar kan diri beberapa bulan yang lalu, Ia dinyatakan lolos sebagai calon kepala kampung Tanjung Raja Sakti' periode 2023- 2029. Hari ini 28 Maret 2023 dirinya resmi calon kepala kampung Tanjung Raja Sakti dengan Nomor Urut satu(1)
Saat dihubungi via WhatsApp,.dirinya Memohon do'a serta dukungan kepada seluruh sanak saudara di mana pun, wabil khusus Masyarakat kampung Tanjung Raja Sakti untuk memilih No urut 01 Yan Mintarsih.S.E. Dengan membawa selogan Tegas, Jujur, dan Adil dirinya optimis akan kembali memimpin kampung Tanjung Raja sakti untuk ketiga kalinya.
Home
News
Way Kanan
Istri Almarhum Sadek Sampurna kembali Mencalon kandiri Sebagai Kepala kampung Tanjung Raja Sakti Dengan Nomor Urut 01.
Istri Almarhum Sadek Sampurna kembali Mencalon kandiri Sebagai Kepala kampung Tanjung Raja Sakti Dengan Nomor Urut 01.

Komentar
komentar yang tampil sepenuhnya tanggung jawab komentator seperti yang diatur UU ITE

Trending Now
-
Suaralampung, Tubaba -- Inspektorat menilai Pembinaan Pengelolaan Program Ketahanan Pangan Tiyuh Tirta Kencana Kecamatan Tulang ...
-
Suaralampung -- Dugaan pencemaran nama baik Ormas Grib Jaya (gerakan rakyat Indonesia Bersatu Jaya) di laporkan ke Polda Provins...
-
Suaralampung, Lampung Timur -- Menjadi daerah yang maju dan aman, kolaboratif, mandiri, unggul dan religius warganya. Untuk mewu...
-
Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Tiyuh (DPMT) Kabupaten Tulang Bawang Barat (Tubaba) menyebutkan bahwa Dugaan Proy...
-
Bandarlampung, suaralampung.com Penyerahan Bantuan Korban Banjir secara simbolis dilakukan oleh Kepala Dinas Pendidikan dan Ke...