Komandan Kodim 0421/LS Ajak Jalan Santai Bersama Anggota Koramil Dan PERSIT KCK Ranting XI Koramil 421-09/TB.

Iklan

Komandan Kodim 0421/LS Ajak Jalan Santai Bersama Anggota Koramil Dan PERSIT KCK Ranting XI Koramil 421-09/TB.

Redaksi
Kamis, Agustus 27, 2020 | 14:12 WIB 0 Views Last Updated 2020-08-27T07:14:20Z

LAMPUNG SELATAN-Komandan Kodim 0421/LS Letkol Inf Enrico Setiyo Nugroho S.Sos, M.Tr (Han) Beserta IBU Ketua PERSIT Cabang XXXIII KODIM 0421/LS.Dalam Rangka Kegiatan Kunjungan Kerja Serta Memberikan arahan kepada Anggota dan PERSIT KCK Ranting XI Koramil 421-09/TB.


Kamis (27/08/2020 Letkol Inf Enrico Setiyo Nugroho S.Sos, M.Tr (Han) di dampingi Komandan Koramil 421-09/TB Kptn lnf Ujang Haerudin menggelar kegiatan jalan santai bersama anggota Koramil 421-09/TB.Kegiatan jalan santai ini, menempuh jarak kurang lebih sepanjang 03 kilometer dengan Star di Makoramil 421-09/TB dengan finis di Makoramil 421-09/TB

Melalui jalan santai ,Komandan Kodim 0421/ LS mengimbau agar anggota selalu menjaga kebugaran dan kesehatan tubuh serta kebersihan lingkungan, selain itu juga menjalin kekompakan dan keakraban di jajaran TNI.

"Meski disibukkan dengan berbagai kegiatan rutinitas, ternyata tak menyurutkan tekad dan niat kita untuk terus menjalin keakraban bersama anggota," kata Dandim seusai kegiatan jalan santai,Kamis (27/08/2020).

Dandim 0421/LS menjelaskan bahwa
"Dengan jalan santai, Kami mengajak untuk hidup sehat, dan gemar berolah raga. Disamping mengenal kondisi perkampungan yang ada di wilayah toritorial Koramil 421-09/TB"

Diharapkan melalui kegiatan jalan santai ini yang dicetuskan Dandim ini akan menjadi sarana untuk mendekatkan pimpinan dengan anggota agar terjalin suatu komunikasi yang keharmonisan sehingga dalam pelaksanaan tugas yang di bebankan bisa berjalan dengan baik dan benar,serta berorentasi bersama masyarakat di seputaran Koramil 421-09/ TB.


Pengarahan Dandim 0421/LS Letkol lnf Enrico Setiyo Nugroho S.Sos, M.Tr (Han) kepada Anggota Koramil dan PERSIT KCK Ranting XI Koramil 421-09/TB dalam giat kunker ;

- Saya berharap kepada anggota Yg berdinas Di Sumatra Sangatlah bersyukur Janganlah banyak mengeluh, kita bersyukur bila dibandingkan dg rekan kita yg berdinas di Pulau lain di luar Jawa dan Sumatra yang mana sllu terbatas dari semua akses dan fasilitas.
- Dandim Mengajak  bekerja sama sesuai dengan tugas pokok dan fungsinya baik untuk bapak-bapaknya maupun ibunya. Seorang ibu harus bisa menempatkan diri , merawat diri serta selalu mendukung seorang suami dalam melaksanakan tugas.
- Tugas adalah kewajiban kita tapi keluarga adalah nomor satu,lakukan wisata kluarga dan tidak harus mahal dan tempt yang rame.
- Masalah pembinaaan teritorial, BINTERMU ADALAH HARIMAUMU, Babinsa wajib kenal satu orang dalam satu hari dengan harapan dan tujuan akan semakin luas hubungan kedekatan kita dengan masyarakat.

- Kita berdinas di Koramil untuk menyiapkan masa depan anak - anak kita menjelang kita pensiun.
- Berkaitan dengan Pilkada,  tanggal 23 September 2020 sdh mulai penetapan calon dan nomor urut
- Kita tidak usah berpolitik siapapun yang akan menjadi Bupati/Wakil Bupati Lamsel dan jangan melakukan foto bersama calon Bupati/Wakil Bupati Lamsel.
- Dalam bermedia sosial harus berhati-hati,karna jangan sampai dipelintir kearah politik,pada dasarnya NETRALITAS TNI.
- Dalam kegiatan Anggta selalu mematuhi protokol kesehatan, Patuhi program 3 M"Tegasnya.(RLS-ASEP)

Komentar
komentar yang tampil sepenuhnya tanggung jawab komentator seperti yang diatur UU ITE
  • Komandan Kodim 0421/LS Ajak Jalan Santai Bersama Anggota Koramil Dan PERSIT KCK Ranting XI Koramil 421-09/TB.

Trending Now

Iklan

iklan